PARADIGMA PERKEMBANGAN PENDIDIKAN ISLAM DALAM KONTEKS PENDIDIKAN NASIONAL
DOI:
https://doi.org/10.52185/kariman.v4i2.75Keywords:
Paradigma, Pendidikan Nasional, Pendidikan IslamAbstract
Paradigma merupakan suatu kepercayaan nilai yang dimiliki oleh semua masyarakat untuk menunjukkan sesuatu yang konkrit agar menjadi dasar terjadinya suatu pemecahan permasalahan. Pendidikan islam yang berkembang saat ini memiliki tujuan agar manusia bisa mengabdikan dirinya pada Allah, yang diujudkan dengan melakukan ritual peribadatan. Pada konteks pendidikan nasional pendidikan Islam sudah mendapat legalitas pendidikan berlatar belakang agama yang tertuang dalam Undang-Undang Sisdiknas Nomor 20 Tahun 2003.